Beban belajar Mahasiswa Program Studi Magister Manajemen  adalah 44 SKS yang dapat diselesaikan selama 4 semester. Beban SKS tersebut mengacu pada ketentuan kurikulum nasional, yang menetapkan beban studi sebanyak 36 SKS sampai dengan 50 SKS. Dengan rincian sebagai berikut:

1. Mata kuliah dasar dan alat

NOMATA KULIAHSKS
1.Manajemen Sumberdaya Manusia3 SKS
2.Manajemen Operasi2 SKS
3.Manajemen Pemasaran3 SKS
4.Manajemen Keuangan3 SKS
5.Filsafat Koperasi3 SKS
6.Analisis Keputusan3 SKS
7.Manajemen Strategik2 SKS
8.Ekonomi Koperasi3 SKS
9.Metodologi Penelitian3 SKS
10.Statistika3 SKS
11.Kewirausahaan/Kewirakoperasian2 SKS

 

2. Mata kuliah konsentrasi manajemen perusahaan

NOMATA KULIAHSKS
1Kinerja Audit SDM2 SKS
2Seminar Manajemen Perusahaan/Koperasi2 SKS
3Mata Kuliah Pilihan I2 SKS
4Mata Kuliah Piihan II2 SKS

 

3. Mata kuliah konsentrasi manajemen koperasi

NOMATA KULIAHSKS
1Manajemen Organisasi Koperasi2 SKS
2Seminar Manajemen Koperasi2 SKS
3Mata Kuliah Pilihan I2 SKS
4Mata Kuliah Piihan II2 SKS

 

4. Mata kuliah konsentrasi manajemen perbankan

NOMATA KULIAHSKS
1Ekonomi Moneter2 SKS
2Seminar Manajemen Perbankan2 SKS
3Mata Kuliah Pilihan I2 SKS
4Mata Kuliah Piihan II2 SKS

 

5. Mata kuliah konsentrasi manajemen pendidikan

NOMATA KULIAHSKS
1Filsafat dan Teori Pendidikan2 SKS
2Seminar Manajemen Pendidikan2 SKS
3Mata Kuliah Pilihan I2 SKS
4Mata Kuliah Piihan II2 SKS

 

6. Mata kuliah konsentrasi manajemen pembangunan ekonomi

NOMATA KULIAHSKS
1Manajemen Keuangan Pemerintahan2 SKS
2Seminar Manajemen Pembangunan Ekonomi2 SKS
3Mata Kuliah Pilihan I2 SKS
4Mata Kuliah Piihan II2 SKS